Memory di Oracle digunakan untuk menyimpan :
b. Dasar struktur memory yang berhubungan dengan oracle:
c. Software Code Area
d. System Global Area (SGA)
e. Program Global Area (PGA)
f. Sort area
Bagian dari memory yang digunakan untuk menyimpan kode program yang akan
dieksekusi. Perintah/kode oracle disimpan di software code areas yang
biasanya berada di tempat yang berbeda-beda sesuai dengan program dari user.
Ukuran software codes areas statis, berubah jika dilakukan installasi ulang
atau update.
Space Management
Automatic Storage Management (ASM) yang dimiliki oleh Oracle 10g ini dapat
meningkatkan kemampuan dalam memanajemen dan menkonsolidasikan antar data
dalam basis data/ database.
Datafiles
Sebuah tablespace di database Oracle terdiri dari satu atau lebih datafiles
fisik. Suatu datafile dapat dikaitkan dengan hanya satu tablespace dan hanya
satu database.
Redo Logs
Redo Log File merupakan jenis berkas yang sangat penting. Berkas Redo Log
File yang rusak kadang membuat database sama sekali tidak bisa dibuka.
Redo Log Files ini pada umumnya memuat transaksi transaksi, namun dalam
jangka waktu yang tidak terlalu lama.
Rollback Segment
Rollback segment dipakai untuk menyimpan data sebelum transaksi. Sehingga
selama transaksi itu belum di commit, session lain masih dapat melihat data
yang original. Hal ini untuk menjaga consistency.
Archive Logs
Archived log digunakan untuk recovery database. Bila kita me-restore dari
hasil offline backup, maka data yang bisa diambil adalah data ketika offline
backup dilakukan. Jadi, seandainya full backup dilakukan sebulan yang lalu,
maka data yang bisa diselamatkan (diambil) adalah data sebulan yang lalu
tersebut.